1


Hanya kata sepatah dua patah, selintas tak perlu ditanggap hati. Sungguhpun tak berarti bukan berarti tak berisi. Penting atau tidak toh terlanjur tertulis,tak salah juga sedikit dinikmati.

..

Why do you have to learn English

Kamis, 08 April 2010

Dalam sebuah jamuan makan malam resmi, seorang ambasador dari negara barat (ketika mengambil makanan) berusaha untuk ramah terhadap seorang nyonya pejabat Indonesia yang berada di-depannya :

Ambasador : "Do you like salad ?"

Dikira nanya'in sholat, sang nyonya menjawab : "Oh yes, five times a day."

Ambasador : "Wow, that's very healthy. What kind of dressing do you like for salad ?

Nyonya : "Mukena, of course."

Sang ambasador berpikir keras,dalam hatinya dia berkata, "That must be a new dressing for salad I never knew before."
Ketika sampai di bagian chinese food, sang nyonya mencoba membalas keramahan si ambasador. Meski bahasa Inggris pas-pasan, tapi sang nyonya nekad. Sambil nyendok mie yang masih panas sang nyonya berusaha menjamu tamunya dengan baik dan menawarkan mie tersebut :

"Do you like mie ?"

Ambasador bingung, dipikirnya me = saya : "Eeeeem ..... yes….. with all my respect."

Nyonya (dengan mantap menimpali lagi) : "Still hot .. you know."

Ambasador : ?????@?x???? $

0 komentar:

Posting Komentar